Tag: Pasca Pandemi
DENPASAR, NusaBali - Association of The Indonesia Tours and Travel Agencies (Asita) Bali menyiapkan 3 agenda utama di tahun 2024. Tujuannya mendukung momentum kebangkitan pariwisata Indonesia, khususnya Bali pasca pandemi Covid-19.
MANGUPURA, NusaBali - Pergerakan penumpang yang dilayani di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Kelurahan Tuban, Kecamatan Kuta sepanjang Juli 2023 tembus 2.143.649 orang. Angka tersebut tercatat yang tertinggi pasca pandemi Covid-19.
SINGARAJA, NusaBali - Kios yang berjejer di lantai II Pasar Banyuasri hingga kini masih banyak yang kosong. Padahal pasar termegah di Buleleng ini sudah beroperasi sejak dua tahun silam.
DENPASAR, NusaBali - Transaksi di pasar tradisional di Denpasar meningkat seiring pulihnya pariwisata yang sudah mulai terlihat secara bertahap. Seperti di Pasar Badung, saat ini transaksi sudah mencapai Rp 1,6 miliar hingga Rp 1,7 miliar per hari.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)